Apa Kabar Doktor Cilik Penghafal Al-Qur’an?

Masih ingat dengan doktor cilik hafal Quran yang dijuluki “Mukjizat Abad 20”? Jauh sebelum program Hafiz Indonesia dan Hafizh Quran populer di televisi, pada tahun 2007 namaĀ Mohammad Hossein Tabatabai ramai diperbincangkan di Indonesia.Ā Buku yang mengulas latar belakang dan metode belajar Quran anak kecil asal Iran ini laris manis di pasaran. Bahkan, Arrahmah Media yang kerapĀ menyerang Iran dan Syiah juga turut memproduksi video yangĀ diberi judul The Amazing Child.

Lanjutkan membaca “Apa Kabar Doktor Cilik Penghafal Al-Qur’an?” →

Dalam Dekapan Sahih Bukhari

Telaga itu luas, sebentang Ailah di Syam hingga Sana’a di Yaman. Di tepi telaga itu berdiri seorang lelaki. Rambutnya hitam, disisir sepapak daun telinga. Dia menoleh dengan segenap tubuhnya, menghadap hadirin dengan sepenuh dirinya. Dia memanggil-manggil. Seruannya merindu dan merdu. “Marhabban ayyuhal insĆ¢n! Silakan mendekat, silakan minum!”

Lanjutkan membaca “Dalam Dekapan Sahih Bukhari” →

Meluruskan Doa Berbuka Puasa ‘Paling Sahih’

Doa buka puasa apa yang biasanya Anda baca? Jika jawabannya AllĆ¢humma laka shumtu, maka itu sama seperti yang kebanyakan masyarakat baca selama ini. Doa itu sudah sejak lama diajarkan oleh guru mengaji bahkan biasa diputar oleh beberapa stasiun televisi saat bulan Ramadan. Tapi beberapa tahun belakangan, sebagian masyarakat dibingungkan olehĀ doaĀ berbuka puasa versi lain yang sebelumnya jarang terdengar. Doa dengan awalanĀ dzahabazh zhammĆ¢’ diperkenalkan oleh sebagianĀ masyarakat lain yang “tercerahkan”. Lanjutkan membaca “Meluruskan Doa Berbuka Puasa ‘Paling Sahih’” →